Output STP Khoiru Ummah Tingkat TK/RA :
1. Berkepribadian Islam (Syaksiyyah Islamiyyah)
- Pola Pikir Islam (Aqliyah Islamiyah): terbentuk dasar-dasar kecerdasan akal. Diantaranya:
- Mampu berkonsentrasi tinggi
- Mampu fokus
- Cermat dalam penginderaan
- Cermat dalam identifikasi
- Cermat menangkap informasi secara utuh
- Sensitif terhadap kebenaran
- Mudah memahami Kebenaran
- Sensitif terhadap ayat-ayat Al-Qur’an
- Sensitif terhadap hadits Rasulullah SAW
- Mengagungkan Allah SWT
- Meneladani Rasullah SAW
- Terlatih taat kepada Allah dan Rasul-Nya
- Terlatih bersyukur kepada Allah SWT
- Terlatih beribadah kepada Allah SWT
- Senang dan terbiasa tahfizhul Qur’an setiap hari
- Senang menghafal Hadits
- Terlatih sholat lima waktu
- Terlatih berdzikir dan berdo’a setelah shalat
- Terlatih berdzikir dan berdo’a dalam aktivitas sehari- hari
- Terlatih berkata ahsan
- Terlatih berakhlaq mulia
- Terlatih makan dan minum yang halal dan thoyyib
- Terlatih menutup aurat
- Hafal Al-Qur’an juz 30 & 29 dan beberapa surat pilihan
- Hafal bacaan shalat
- Hafal dzikir dan doa sesudah shalat
- Hafal 35 lafazh dzikir dan do’a dalam aktivitas sehari-hari.
- Hafal 35 hadits (tentang iman, ibadah, makanan dan minuman, pakaian, akhlak, mu’amalah dan da’wah).
- Senang dan terlatih mengamati obyek yang riil
- Sensitif dan cermat dalam penginderaan
- Cermat dalam identifikasi suatu objek
- Senang dan terbiasa melakukan percobaan
- Senang dan terbiasa mencoba sesuatu yang baru
- Senang dan terbiasa berkarya
4. Berjiwa Pemimpin: terbentuk dasar-dasar kepemimpinan. Diantaranya:
- Percaya diri tinggi
- Mandiri
- Peduli pada orang lain
- Berani mengkritisi realitas yang tidak sesuai dengan kebenaran yang dipahami
- Siap berkompetisi dalam kebaikan